Berbagai video dapat kita temui di Youtube. Sebagai blogger, kadang ada juga yang ingin menempilkan video dari Youtube di blog masing-masing. Sebenarnya di Youtube sendiri sudah tersedia kode / script khusus untuk menempelkan sebuah video ke halaman blog, tapi tidak sedikit para blogger tidak mengetahui (termasuk saya
).
Nah, berikut langkah-langkah untuk menambahkan video dari youtube ke halaman posting blog:
Semoga artikel singkat ini bermanfaat .

Nah, berikut langkah-langkah untuk menambahkan video dari youtube ke halaman posting blog:
- Kunjungi situs Youtube di http://www.youtube.com/
- Silakan cari video apa yang anda inginkan.
- Lalu lihat bagian bawah video, klik kotak bertuliskan <Embed> .
Tunggu sebentar sampai loadingselesai.
- Anda dapat mengedit beberapa pilihan, seperti gambar di bawah:
- Copy kode/script yang muncul di kotak teks area.
- Terakhir paste ke posting blog anda.
Semoga artikel singkat ini bermanfaat .